Berita
Usai Libur Akhir Pekan, IHSG Dibuka di Dua Arah
AKTUALITAS.ID – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pagi ini dibuka di dua arah. IHSG berbalik arah setelah sebelumnya melemah. Sedangkan nilai tukar dolar Amerika Serikat (AS) pagi ini berada di level Rp 14.070. IHSG pada pra pembukaan Zenin (30/11/2020) melemah 3 poin (0,06%) ke 5.779,671. IHSG berbalik arah pada pembukaan pukul 09.00 WIB. IHSG menguat […]
AKTUALITAS.ID – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pagi ini dibuka di dua arah. IHSG berbalik arah setelah sebelumnya melemah.
Sedangkan nilai tukar dolar Amerika Serikat (AS) pagi ini berada di level Rp 14.070.
IHSG pada pra pembukaan Zenin (30/11/2020) melemah 3 poin (0,06%) ke 5.779,671.
IHSG berbalik arah pada pembukaan pukul 09.00 WIB. IHSG menguat 10 poin (0,18%) ke 5.793,773.
Bursa Amerika Serikat ditutup Menguat. Dow Jones ditutup 29,910.37 (+0.28%), NASDAQ ditutup 12,205.85 (+0.92%), S&P 500 ditutup 3,638.15 (+0.23%).
Bursa Wall Street ditutup menguat seiring dengan menurunnya tingkat kekhawatiran pasar akan risiko investasi akibat dari pandemi, saat ini juga telah dimulai masa transisi dari Presiden AS Donald Trump ke Presiden terpilih Joe Biden. Pasar juga masih terdorong optimisme atas terpilihnya Janet Yellen sebagai Menteri Keuangan, Presiden AS Donald Trump menyatakan akan segera meninggalkan White House jika suara electoral sudah diumumkan dan memenangkan Joe Biden. Di sisi lain, ia masih yakin bahwa terjadi kecurangan pada pilpres kemarin.
Sementara bursa Asia pagi ini mayoritas bergerak di zona merah. Berikut pergerakan bursa Asia pagi ini:
Indeks Nikkei berkurang 22 poin ke 26.518
Indeks Hang Seng turun 106 poin ke 26.712
Indeks Shanghai naik 3,9 poin ke 3.373
Indeks Strait Times berkurang 8 poin ke 2.849
-
Nusantara23 jam lalu
Junjung Toleransi, Relawan Max-Peggi akan Gelar Natal Oikumene
-
POLITIK4 jam lalu
Zulkifli Hasan Umumkan 9 Pengurus PAN di Kabinet Merah Putih Prabowo
-
Nasional22 jam lalu
50.000 Buruh Jawa Barat Siap Lakukan Demo Besar di Depan Istana Negara
-
EkBis14 jam lalu
113 Ribu Tanda Tangan Tolak Kenaikan PPN 12 Persen Diserahkan ke Istana
-
Nasional24 jam lalu
Prabowo Pertimbangkan Maaf untuk Koruptor yang Kembalikan Uang Negara
-
Dunia23 jam lalu
PBB: Israel Diduga Gunakan Senjata Penguap Tubuh di Gaza
-
Nasional18 jam lalu
Ini Jadwal Sidang Perdana Sengketa Pilkada pada 8 Januari 2025
-
EkBis9 jam lalu
Elnusa Petrofin Siap Kawal Distribusi Energi Selama Libur Nataru 2025