POLITIK
Sekjen Gerindra Resmi Jabat Ketua MPR 2024-2029

AKTUALITAS.ID – Sekjen Partai Gerindra Ahmad Muzani resmi dilantik menjadi Ketua MPR RI periode 2024-2029.
Muzani dilantik bersama delapan Wakil Ketua MPR lainnya pada Sidang Paripurna, Kamis (3/10/2024) hari ini.
Kemudian, Hidayat Nur Wahid dari PKS, Eddy Soeparno dari PAN, Edhie Baskoro Yudhoyono alias Ibasdari Demokrat, dan Abcandra Muhammad Akbar Supratman dari Kelompok DPD.
“Rapat gabungan kemarin telah menyepakati Ketua MPR 2024-2029 Haji Ahmad Muzani dari Fraksi Gerakan Indonesia Raya,” kata pimpinan MPR sementara Guntur Sasono dalam Sidang Paripurna, Kamis (3/10/2024).
“Apakah hasil rapat gabungan terkait dengan pimpinan MPR periode 2024-2029 dan keputusan penetapan Haji Ahmad Muzani sebagai ketua MPR 2024-2029 dapat disetujui,” ujarnya melanjutkan.
“Setuju,” jawab seluruh anggota MPR yang hadir. (Yan Kusuma)
-
EKBIS16/04/2025 10:30 WIB
Was-Was Data China, Rupiah Melemah ke Level Rp 16.825 per Dolar AS
-
EKBIS16/04/2025 12:30 WIB
Harga Minyak Dunia Tumbang, Brent dan WTI Anjlok
-
NASIONAL15/04/2025 22:00 WIB
Geledah Rumah Hakim Djuyamto, Kejagung Hanya Temukan 3 Handphone
-
FOTO15/04/2025 20:59 WIB
FOTO: Peringatan HUT ke-17 Bawaslu
-
JABODETABEK15/04/2025 20:00 WIB
Akhir April, Transjabodetabek Blok M–Alam Sutera Siap Diluncurkan
-
FOTO15/04/2025 21:38 WIB
FOTO: KWP Gelar Halal Bihalal 2025 Bersama DPR
-
NASIONAL15/04/2025 19:30 WIB
KPK Belum Tanggapi Klaim La Nyalla soal Hasil Penggeledahan di Rumahnya
-
RAGAM15/04/2025 20:30 WIB
Konser Budaya Indonesia-Rusia Meriahkan 75 Tahun Hubungan Diplomatik