Berita
AHY Apresiasi Pertemuan Tokoh Bangsa
AKTUALITAS.ID – Komandan Kogasma Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono mengatakan sangat baik pertemuan tokoh bangsa sering terjadi dari waktu ke waktu. Hal itu dikatakan, saat ditanyai tentang apakah Presiden keenam RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) sudah berkomunikasi dengan Presiden Joko Widodo atau Prabowo Subianto pascarekonsiliasi. “Setahu saya memang tidak ada pertemuan langsung antarkedua tokoh tersebut […]

AKTUALITAS.ID – Komandan Kogasma Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono mengatakan sangat baik pertemuan tokoh bangsa sering terjadi dari waktu ke waktu. Hal itu dikatakan, saat ditanyai tentang apakah Presiden keenam RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) sudah berkomunikasi dengan Presiden Joko Widodo atau Prabowo Subianto pascarekonsiliasi.
“Setahu saya memang tidak ada pertemuan langsung antarkedua tokoh tersebut (baik SBY dengan Joko Widodo atau SBY dengan Prabowo),” kata pria yang sering disapa AHY di Jakarta, Jumat (19/7).
Dia mengatakan SBY memiliki hubungan yang baik dengan Joko Widodo, terutama saat sebelum istri SBY, Ani Yudhoyono meninggal dunia. Setelah Ani Yudhoyono meninggal dunia, memang komunikasi langsung antara kedua tokoh belum terjadi secara intensif.
“Tetapi sebelumnya kita tahu bahwa beliau berdua berpuasa menjalin komunikasi bukan hanya strategis tetapi benar-benar untuk kepentingan masa depan bangsa,” kata AHY.
Maka jika terjadi pertemuan antartokoh bangsa tersebut, masyarakat perlu mengapresiasinya. “Semua dilakukan untuk membahas isu mendasar, untuk kemajuan Indonesia dan untuk rakyat yang kita cintai bersama,” kata dia.
-
MULTIMEDIA19/03/2025
FOTO: Tolak RUU TNI, Mahasiswa Tahan Anggota Dewan Vita Ervina
-
MULTIMEDIA19/03/2025
FOTO: Permintaan Kue Kering Rumahan Meningkat Jelang Hari Raya Idul Fitri
-
EKBIS19/03/2025
Mentan Amran Pastikan Program Cetak Sawah di Kalteng Dalam Progres Pengerjaan
-
NASIONAL20/03/2025
Dwifungsi Mengintai? PBHI Kritik RUU TNI Soal Jabatan Tentara di BNN
-
OLAHRAGA19/03/2025
KONI Pusat Gencarkan Vaksinasi Hepatitis A untuk Atlet U-16 demi Dukung Prestasi
-
OLAHRAGA19/03/2025
Jay Idzes Dilirik Klub Elite Serie A: Inter Milan, AC Milan dan Napoli
-
RAGAM19/03/2025
Trailer Resmi ‘Penjagal Iblis: Dosa Turunan’ Dirilis, Hadirkan Horor MencekamÂ
-
EKBIS19/03/2025
Mentan Amran: Posko Kejaksaan Dorong Swasembada Pangan Lebih Cepat