Berita
Tragedi Cuaca Ekstrem: Petir dan Badai Renggut 29 Nyawa di Pakistan

AKTUALITAS.ID – Petir, badai dan hujan deras menewaskan 29 orang di Pakistan di tengah prakiraan cuaca yang lebih buruk di negara Asia Selatan tersebut, dpa melaporkan.
Sedikitnya 17 orang tewas di Provinsi Punjab saat petir menyambar berbagai lokasi di negara tersebut, menurut petugas tim evakuasi Farooq Ahmad.
Sebanyak 8 orang lainnya juga meninggal akibat hujan lebat dan badai petir di wilayah barat daya Balochistan, menurut badan penanggulangan bencana daerah.
Atap dan tembok roboh pascahujan deras yang mengguyur selama dua hari telah menelan empat korban jiwa di pegunungan terjal di barat laut, menurut petugas evakuasi setempat Bilal Faizi.
Hujan dan badai petir diperkirakan masih akan melanda Pakistan dalam beberapa hari ke depan, menurut ahli metrologi Sardar Sarfraz. (YAN KUSUMA/ARI WIBOWO)
-
OTOTEK25/04/2025 15:30 WIB
Krisis Penyimpanan Google? Begini Cara Cerdas Atasi Google Drive yang Penuh
-
FOTO25/04/2025 20:35 WIB
FOTO: Pemprov DKI Jakarta Tancap Gas Normalisasi Ciliwung
-
NASIONAL25/04/2025 15:00 WIB
MPR Goes to Campus ITB, Eddy Soeparno Dorong Pengembangan Energi Terbarukan
-
NASIONAL25/04/2025 18:30 WIB
Dewan Pers Minta Kejagung Alihkan Penahanan terhadap Tian Bahtiar
-
OLAHRAGA25/04/2025 16:00 WIB
Madura United Bungkam Arema FC 1-0 di Laga Tunda Liga 1
-
OLAHRAGA25/04/2025 20:00 WIB
Kudus Jadi Tuan Rumah Seri Perdana 76 Indonesian Downhill 2025
-
DUNIA25/04/2025 14:00 WIB
Tiga Negara Eropa Desak Israel Buka Blokade Bantuan Kemanusiaan Masuk Gaza
-
RAGAM25/04/2025 21:00 WIB
Kanker Serviks Bisa Dicegah dan Disembuhkan, Pemerintah Gencarkan Vaksinasi