MULTIMEDIA
FOTO: Masjid Segitiga Karya Mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil

AKTUALITAS.ID – Warga beribadah di Masjid Jamie Darussalam yang berlokasi di Jalan Kotabumi, Kebon Melati, Tanah Abang, Jakarta Pusat, Selasa (11/3/2025).
Masjid Jamie Darussalam ini terletak diantara gedung-gedung bertingkat Ibukota dengan asitektur yang indah dan unik berbentuk segitiga. Desain masjid tersebut ternyata bukan lahir dari tangan orang sembarangan, melainkan dari seorang arsitek yang sekaligus mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil. Selama bulan suci Ramadan masjid ini menjadi salah satu destinasi wisata religi bagi masyarakat Ibukota. AKTUALITAS.ID/Dede Kurniawan
-
MULTIMEDIA11/03/2025
FOTO: Indahnya Toleransi, Vihara ini Sediakan Takjil bagi Umat Muslim
-
MULTIMEDIA11/03/2025
FOTO: Raker Komisi I DPR Bahas RUU TNI
-
MULTIMEDIA11/03/2025
FOTO: Puan Maharani Terima Kunjungan Kehormatan Sekjen PKV To Lam
-
JABODETABEK12/03/2025
Pemkot Jaktim Kerja Cepat, 500 Personel Dikerahkan Bersihkan Sisa Banjir
-
NASIONAL12/03/2025
Prabowo Umumkan THR ASN, PPPK, TNI-Polri, Hakim, dan Pensiunan Cair 17 Maret 2025
-
MULTIMEDIA11/03/2025
FOTO: Pertemuan Ketua MPR dengan Sekjen Partai Komunis Vietnam
-
NASIONAL12/03/2025
Kawendra: Tak Perlu Panja, Kami Percaya Penegakan Hukum di Era Prabowo
-
NASIONAL11/03/2025
Menaker Yassierli Siap Perjuangkan THR Eks Karyawan Sritex sebelum Lebaran