Berita
PPMP Aspresiasi Terbitnya Insekda DKI Jakarta
Bagi pelamar baru belum tentu langsung di terima selain kuota pengadaan yang terbatas dan juga seleksi nya cukup ketat tergantung masing2 SKPD. Ketua Umum PPMP Agung Nugroho dan anggotanya berterima kasih kepada Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan. Lewat keputusan plt sekda atas keluarnya insekda tersebut yang merupakan angin segar bagi PJLP lama dan merupakan keputusan […]
Bagi pelamar baru belum tentu langsung di terima selain kuota pengadaan yang terbatas dan juga seleksi nya cukup ketat tergantung masing2 SKPD.
Ketua Umum PPMP Agung Nugroho dan anggotanya berterima kasih kepada Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan. Lewat keputusan plt sekda atas keluarnya insekda tersebut yang merupakan angin segar bagi PJLP lama dan merupakan keputusan yang sangat tepat di saat kondisi pandemic saat ini., ungkapnya dalam siaran persnya, Senin (21/12/2020).
Dalam terbitnya Surat Intruksi Sekertaris Daerah (Insekda) Nomer 110 Tahun 2020, dua hal yang menjadi point utama adalah pertaama, penyederhanaan persyaratan dan proses seleksi PJLP. Kedua tetap mempertahankan PJLP yang lama tampa perlu mengajukan lamaran baru dan dengan penilaian kinerja baik, tambahnya
Namun bagi PPMP masih ada hal yang menjadi persoalan kuota pengadaan yang belum mengadopsi sistem karir, harusnya bersifat bottom up sehingga pekerja lama yg memiliki kompetensi dan pendidikan sesuai bisa di prioritaskan untuk mengisi pos jabatan yang kosong di atasnya, dan bagi mereka pelamar baru tidak ujug-ujug bisa dapat pos jabatan yang diinginkan, harus melalui level pekerjaan yang paling bawah untuk menggali pengalaman mereka sesuai bidang masing-masing SKPD, kecuali memang karena faktor SDM yang tidak mumpuni barulah rekrutmen eksternal, pungkasnya.
Perhimpunan Penggerak Masyarakat Perkotaan (PPMP) adalah wadah organisasi masyarakat, yang sebagian anggotanya adalah bekerja sebagai Penyedia Jasa Layanan Publik (PJLP) DKI Jakarta. PPMP menyampaikan dan memperjuangkan aspirasi masyarakat kota Jakarta, sesuai dengan janji Kampanye Gubernur Anies Baswedan “Maju Kotanya Bahagia Warganya” target PPMP kedepannya yaitu memperjuangkan adanya JHT bagi para PJLP yang mana semestinya ini menjadi tanggung jawab pembuat kebijakan baik Pemkot dan DPRD DKI Jakarta, tutupnya.
- Multimedia10 jam lalu
FOTO: Banjir Rob Muara Angke
- Nasional23 jam lalu
Komisi I DPR Cermati Usulan UU Batas Usia Akses Media Sosial
- POLITIK21 jam lalu
Tentukan Sistem Pilkada, Kemendagri: Butuh Masukan dari DPR dan Partai Politik
- Multimedia3 jam lalu
FOTO: KKP Laporkan Capaian Kinerja Sektor Perikanan Budi Daya dan Pengembangan SDM
- POLITIK17 jam lalu
Dipecat dari PDIP, Jokowi: Waktu yang Menguji
- Dunia20 jam lalu
Jenderal Nuklir Rusia Tewas Terkena Bom Skuter Listrik di Moskow
- POLITIK5 jam lalu
Partai Demokrat Akan Dikaji Wacana Kepala Daerah Dipilih DPRD
- Ragam11 jam lalu
Ayu Ting Ting Berangkat Umrah, Doakan yang Terbaik untuk Jodoh dan Keluarga