Berita
PKB: Parpol yang telah Berjuang Layak Dapat Kursi Kabinet
Karena sama sama berjuang, layak dapat masuk ke kabinet.

AKTUALITAS.ID – Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) menilai kader partai politik pendukung Joko Widodo-Ma’ruf Amin, termasuk yang tidak lolos ke DPR layak untuk mendapatkan kesempatan masuk kabinet.
“PKB memandang partai-partai sekoalisi adalah teman seperjuangan yang telah sama-sama berjuang memenangkan pasangan Jokowi-Ma’ruf,” kata Wakil Sekretaris Jenderal DPP PKB, Faisol Reza kepada wartawan, Selasa (30/7/2019).
Faisol menegaskan, parpol nonparlemen secara fatsun politik berhak untuk mendapatkan “jatah” menteri dari pos yang disediakan oleh pemerintah.
“Sangat etis dan layak mereka berada di jajaran kabinet jika memang Presiden Jokowi memberikan kesempatan kepada mereka,” ujarnya.
Faisol tidak khawatir akan terjadinya friksi politik di internal koalisi jika parpol nonparlemen dapat jatah di kabinet.
“Semua kembali kepada presiden dan koalisi. Nanti khan pasti dibicarakan,” tandasnya
-
EKBIS16/04/2025 10:30 WIB
Was-Was Data China, Rupiah Melemah ke Level Rp 16.825 per Dolar AS
-
EKBIS16/04/2025 12:30 WIB
Harga Minyak Dunia Tumbang, Brent dan WTI Anjlok
-
FOTO16/04/2025 21:17 WIB
FOTO: Melihat Suasana Terkini Dapur MBG Kalibata yang Berhenti Masak
-
NASIONAL16/04/2025 13:49 WIB
Kabar Duka: Hotma Sitompul Berpulang Setelah Dirawat di RSCM
-
EKBIS16/04/2025 18:31 WIB
Setiba dari Yordania, Mentan Sidak Bulog dan PIHC
-
FOTO16/04/2025 21:00 WIB
FOTO: Melihat Balai Uji Perangkat Elektronik Terbesar se-Asia Tenggara Milik Komdigi
-
OLAHRAGA16/04/2025 17:30 WIB
Jadwal dan Link Live Streaming Real Madrid vs Arsenal: Leg Kedua Penentu Semifinal Liga Champions
-
NASIONAL16/04/2025 18:00 WIB
Kasus CPO, Kejagung: Jika Tak Beri Uang Suap Vonis Akan Diperberat