JABODETABEK01/02/2025
Kebakaran Hebat Landa 12 Gudang di Kosambi
AKTUALITAS.ID – Kebakaran hebat melanda 12 gudang di kawasan pergudangan Pantai Indah Dadap, Kosambi, Tangerang, pada Sabtu (1/2/2025). Hingga siang hari, petugas pemadam kebakaran dari BPBD Kabupaten Tangerang...