Connect with us

Berita

IHSG Anjlok 5%, BEI Stop Perdagangan Sementara

AKTUALITAS.ID – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) siang ini anjlok 5% ke level 4.891. IHSG pada pembukaan perdagangan tadi pagi juga terjun 154,7 poin atau 2,99% ke posisi 4.988,33. Bursa Efek Indonesia (BEI) menghentikan sementara perdagangan saham siang ini. “Dengan ini kami informasikan bahwa pada hari Kamis 10 September 2020 telah terjadi penghentian sementara pada […]

Published

on

AKTUALITAS.ID – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) siang ini anjlok 5% ke level 4.891. IHSG pada pembukaan perdagangan tadi pagi juga terjun 154,7 poin atau 2,99% ke posisi 4.988,33.

Bursa Efek Indonesia (BEI) menghentikan sementara perdagangan saham siang ini.

“Dengan ini kami informasikan bahwa pada hari Kamis 10 September 2020 telah terjadi penghentian sementara pada sistem perdagangan di Bursa Efek Indonesia pukul 10:36:18 waktu JATS yang dipicu oleh penurunan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) mencapai 5%,” tutur Corporate Secretary BEI Yulianto Aji Sadono dalam keterangannya, Kamis (10/9/2020).

Perdagangan akan dilanjutkan pada pukul 11:06:18 waktu JATS dan akan berlanjut tanpa ada perubahan pada jadwal perdagangan.

OASE

INFOGRAFIS

WARGANET

Trending