Berita
Wagub Sumsel Tinjau Aktivitas Olahraga ODP
AKTUALITAS.ID – Wakil Gubernur Sumsel sekaligus Ketua ODP Center, Mawardi Yahya menghimbau agar puluhan Orang Dalam Pengawasan (ODP) yang sedang menjalani karantina di ODP Center Wisma Atlet untuk berolahraga untuk meningkatkam imun tubuh. “Berolahraga bisa dilakukan dengan banyak hal, selain senam kalian juga harus jalan -jalan kecil atau lari santai biar tubuh lebih sehat,”ujar MY […]
AKTUALITAS.ID – Wakil Gubernur Sumsel sekaligus Ketua ODP Center, Mawardi Yahya menghimbau agar puluhan Orang Dalam Pengawasan (ODP) yang sedang menjalani karantina di ODP Center Wisma Atlet untuk berolahraga untuk meningkatkam imun tubuh.
“Berolahraga bisa dilakukan dengan banyak hal, selain senam kalian juga harus jalan -jalan kecil atau lari santai biar tubuh lebih sehat,”ujar MY saat meninjau para ODP yang sedang melakukan senam di Lapangan ODP Center Jakabaring, Selasa (14/04/2020).
Lanjutnya, Mawardi juga memberikan semangat kepada puluhan ODP tersebut. MY berharap dengan aktivitas olahraga para ODP nanti dapat lebih sehat dan bugar serta tidak menunjukan gejala Covid-19.
Dalam kegiatan tersebut, para ODP juga tetap melaksanakan senam sesuai intruksi tetap menjaga jarak dan dikoordinir secara langsung oleh para tenaga medis.
Senam diikuti oleh Para ODP yang melakukan senam merupakan para santri asal Sumsel yang kemarin baru tiba dari Jawa Timur dan juga ODP yang sebelumnya sudah di isolasi.
-
FOTO30/01/2026 20:18 WIBFOTO: Presiden Prabowo Lantik Dewan Energi Nasional di Istana Negara
-
DUNIA30/01/2026 07:30 WIBGarda Revolusi Iran Ditetapkan Sebagai Organisasi Teroris
-
NASIONAL30/01/2026 05:30 WIBGuna Jamin Objektivitas, Kapolresta Sleman di Nonaktifkan
-
NUSANTARA30/01/2026 11:00 WIBSiswa SMA 2 Kudus Diduga Keracunan MBG Masih Jalani Rawat Inap
-
POLITIK30/01/2026 12:45 WIBTrump Ancam Iran, Senator RI Ingatkan Indonesia Jaga Politik Bebas Aktif
-
OASE30/01/2026 05:00 WIBBatas Keharaman Jual Beli Menjelang Shalat Jumat
-
POLITIK30/01/2026 14:00 WIBKetua Komisi II DPR Tak Sepakat Usulan Ambang Batas Parlemen Dihapus
-
EKBIS30/01/2026 13:00 WIBDirut BEI Mengundurkan Diri