Berita
Antisipasi Konvoi Malam Tahun Baru, Polisi Akan Sekat Pintu Masuk Kota Jakarta
AKTUALITAS.ID – Penyekatan jalan menuju Jakarta akan dilakukan pada malam pergantian tahun 2020. Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya tengah menyiapkan skemanya. “Kami akan melakukan penyekatan di pintu-pintu masuk kota Jakarta,” kata Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya, Komisaris Besar Polisi Sambodo Purnomo Yogo, di Markas Polda Metro Jaya, Senin, (28/12/2020). Akan ada beberapa titik […]

AKTUALITAS.ID – Penyekatan jalan menuju Jakarta akan dilakukan pada malam pergantian tahun 2020. Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya tengah menyiapkan skemanya.
“Kami akan melakukan penyekatan di pintu-pintu masuk kota Jakarta,” kata Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya, Komisaris Besar Polisi Sambodo Purnomo Yogo, di Markas Polda Metro Jaya, Senin, (28/12/2020).
Akan ada beberapa titik ruas jalan yang disekat. Kepolisian akan melakukan penjagaan pada jalan penyangga Ibu Kota.
“Di perbatasan Bekasi-Jakarta, Depok-Jakarta, Tangerang-Jakarta itu nanti akan kita perkuat penempatan anggota di situ,” kata dia.
Dia menambahkan, penyekatan ini dilakukan tak lain guna mengantisipasi masyarakat yang berupaya konvoi pada malam tahun baru. Polisi hendak mengantisipasi adanya kerumunan massa.
Sebabnya, hingga kini pandemi COVID-19 masih berlangsung. Dikhawatirkan hal ini bisa menciptakan klaster baru.
“Supaya yang konvoi-konvoi yang mau masuk Jakarta dari wilayah tersebut itu bisa kita putar balik supaya mereka tidak masuk Jakarta,” katanya.
-
NUSANTARA19/04/2025 08:30 WIB
Tak Tahu Apa-Apa, Pemuda Ini Jadi Korban Salah Sasaran dan Tewas Usai Dikeroyok
-
POLITIK19/04/2025 08:00 WIB
Menteri Bertemu Jokowi Saat Lebaran, Golkar: Itu Bukan Manuver Politik
-
NUSANTARA19/04/2025 10:30 WIB
Emosi Usai Minum Tuak, Pria Labusel Kalap Bacok Rekan Kerja Hingga Bersimbah Darah
-
POLITIK19/04/2025 17:00 WIB
Rocky Gerung: Pengaruh Jokowi Bikin Prabowo Sulit Reshuffle Kabinet
-
NASIONAL19/04/2025 12:00 WIB
Tingkatkan Keterlibatan Publik, PCO Luncurkan Program Swasembada Pangan di Bengkulu
-
NUSANTARA19/04/2025 12:30 WIB
Warga Tewas Tertimpa Pohon Tumbang di Rembang Akibat Hujan Deras dan Angin Kencang
-
NASIONAL19/04/2025 09:00 WIB
Kemenhan: Wajib Militer Bisa Diterapkan Jika Anggaran Mumpuni
-
JABODETABEK19/04/2025 09:30 WIB
Tanjung Priok Lumpuh Akibat Ledakan Volume Truk, Ini Kata Pemprov dan Polisi