Berita
Meningkatnya Penyebaran Corona, China Kini yang Menolak Turis Asing
China perlahan sembuh dari pandemi Corona. Negeri Tirai Bambu kini merencanakan larangan kunjungan wisatawan mancanegara memasukinya. China akan menutup perbatasan dari sebagian besar orang asing berbagai negara mulai Sabtu esok. Diberitakan CNN, pemerintah mengumumkan hal itu pada Kamis kemarin. Keputusan ini diambil di tengah kekhawatiran atas meningkatnya kasus virus Corona atau COVID-19 baru dari orang […]

China perlahan sembuh dari pandemi Corona. Negeri Tirai Bambu kini merencanakan larangan kunjungan wisatawan mancanegara memasukinya.
China akan menutup perbatasan dari sebagian besar orang asing berbagai negara mulai Sabtu esok. Diberitakan CNN, pemerintah mengumumkan hal itu pada Kamis kemarin.
Keputusan ini diambil di tengah kekhawatiran atas meningkatnya kasus virus Corona atau COVID-19 baru dari orang luar atau impor. China juga melarang warga negara asing yang memegang visa atau izin tinggal di China untuk memasuki negara itu sementara waktu.
Pemerintah juga menangguhkan semua transit bebas visa dan program visa-on-landing. Orang yang memegang paspor diplomatik dibebaskan dari aturan baru ini.
Warga negara asing yang harus mengunjungi China karena keperluan penting harus mengajukan visa baru. Lebih lanjut, pemegang visa China yang dikeluarkan setelah hari Kamis akan diizinkan masuk ke negara itu.
Di awal Februari, dunia ramai-ramai menolak turis asal China. Rusia, Selandia Baru hingga Indonesia melarang warga negara China memasuki teritorinya.
-
EKBIS12/03/2025
Hadapi Krisis Pangan Global, Pemerintah Pastikan Produksi Beras Nasional Surplus
-
MULTIMEDIA12/03/2025
FOTO:Â Komisi V Setujui Anggaran Tambahan Kemendes dari Hibah Luar Negeri
-
RAGAM12/03/2025
Raffi Ahmad Prihatin dengan Kondisi Wendy Cagur
-
NASIONAL13/03/2025
Kontroversi Amplop Cokelat di Rapat Pertamina: Anggota DPR Tegaskan Itu Hanya SPPD
-
OASE13/03/2025
Rahasia Asmaul Husna: Keistimewaan Nama-Nama Allah yang Membawa Berkah
-
POLITIK12/03/2025
Bawaslu Dorong ‘Cost Sharing’ untuk Pembiayaan PSU Pilkada
-
JABODETABEK12/03/2025
Empat Anggota Polda Metro Jaya Dipecat, Kapolda Tegaskan Penegakan Disiplin
-
JABODETABEK12/03/2025
Pemprov DKI Jakarta Naikkan Jumlah Penerima KJP Plus Jadi 705.000 Siswa