Berita
Naik Rp 10.000, Harga Emas Antam Dijual Rp 947.000/ Gram
AKTUALITAS.ID – Logam mulia atau harga emas batangan milik PT Aneka Tambang Tbk (Antam) hari ini dijual Rp 947.000 per gram. Nilai itu naik Rp 10.000 alias ceban dari harga Senin (17/5) kemarin. Demikian dikutip dari situs perdagangan Logam Mulia Antam, Selasa (18/5/2021). Sementara itu, harga buyback atau pembelian kembali emas Antam ikut naik lebih […]

AKTUALITAS.ID – Logam mulia atau harga emas batangan milik PT Aneka Tambang Tbk (Antam) hari ini dijual Rp 947.000 per gram. Nilai itu naik Rp 10.000 alias ceban dari harga Senin (17/5) kemarin.
Demikian dikutip dari situs perdagangan Logam Mulia Antam, Selasa (18/5/2021).
Sementara itu, harga buyback atau pembelian kembali emas Antam ikut naik lebih tinggi, mencapai Rp 15.000 ke level Rp 857.000. Harga buyback ini berarti, jika Anda ingin menjual emas, maka Antam akan membelinya dengan harga tersebut.
Harga emas batangan tersebut sudah termasuk PPh 22 sebesar 0,9%. Bila ingin mendapatkan potongan pajak lebih rendah, yaitu sebesar 0,45% maka bawa NPWP saat transaksi.
Berikut rincian harga emas batangan hari ini:
Emas batangan 1 gram Rp 947.000
Emas batangan 5 gram Rp 4.510.000
Emas batangan 10 gram Rp 8.965.000
Emas batangan 25 gram Rp 22.287.000
Emas batangan 50 gram Rp 44.495.000
Emas batangan 100 gram Rp 88.912.000
Emas batangan 250 gram Rp 222.015.000
Emas batangan 500 gram Rp 443.820.000
-
NASIONAL15/03/2025
RUU TNI Diprotes: Ancaman Dwi Fungsi dan Militerisme Bangkit Kembali
-
NASIONAL15/03/2025
Eddy Soeparno: Pemenuhan Energi Kunci Pertumbuhan Ekonomi 8%
-
MULTIMEDIA15/03/2025
FOTO: LRT Jakarta Gelar Kompetisi Menata Hijab
-
POLITIK15/03/2025
Dasco Tegaskan: Isu Sri Mulyani Mundur Usai Temui Prabowo Tidak Berdasar
-
JABODETABEK15/03/2025
Setelah Dipecat, Sandi Butar Butar Kembali Bekerja di Damkar Depok atas Perintah Gubernur Jabar
-
JABODETABEK15/03/2025
KPK Tangkap 8 Pejabat di Kabupaten OKU dalam Operasi Tangkap Tangan
-
NUSANTARA15/03/2025
Mudik Nyaman 2025: Contraflow dan One Way Siap Diterapkan di Tol Cikampek
-
NUSANTARA15/03/2025
Padang Sidempuan ‘Lumpuh’: Banjir Bandang Terjang Seluruh Kecamatan