JABODETABEK
Jakarta Diperkirakan Diguyur Hujan Sedang Hingga Lebat
AKTUALITAS.ID – Warga DKI Jakarta diimbau untuk meningkatkan kesiapsiagaan menghadapi potensi hujan sepanjang hari ini, Jumat (30/1/2026).
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menempatkan Jakarta dalam daftar wilayah prioritas yang perlu mewaspadai peningkatan intensitas hujan.
Secara umum, potensi hujan di ibu kota dipicu oleh dinamika atmosfer di sekitar Pulau Jawa. Prakirawan BMKG, Lintang Alya, mengungkapkan adanya sirkulasi siklonik yang terpantau di Samudra Hindia barat daya Banten hingga selatan Jawa Tengah.
Berdasarkan data rincian per jam yang dirilis BMKG, mayoritas wilayah Jakarta akan disambut hujan ringan sejak pukul 07.00 WIB.
(Purnomo/goeh)
-
RIAU29/01/2026 16:00 WIBKomitmen Menjaga Marwah Institusi, Kapolda Riau Pimpin PTDH 12 Personel Pelanggaran Berat
-
DUNIA29/01/2026 19:00 WIBGagal Lakukan Perundingan, Trump Pertimbangkan Serangan Baru ke Iran
-
JABODETABEK29/01/2026 19:30 WIBAncol Hadirkan Tiket Rp150 Ribu untuk Seluruh Rekreasi pada Perayaan Imlek 2026
-
RIAU29/01/2026 20:00 WIBLima Ajang Wisata Riau Masuk Karisma Event Nusantara 2026
-
NASIONAL29/01/2026 18:30 WIBKRI Prabu Siliwangi-321 Lakukan Uji Tembak Meriam 127 MM
-
OLAHRAGA29/01/2026 16:30 WIBTyson Fury Sudah Tidak Sabar Hadapi Makhmudov
-
NUSANTARA29/01/2026 17:00 WIBSiswa Terdampak Keracunan MBG di Kudus Bertambah Jadi 118 Orang
-
EKBIS29/01/2026 17:30 WIBDukung Reformasi Pasar Modal RI, OJK Akan Berkantor di BEI

















