AKTUALITAS.ID – Wakil Menteri Pemuda dan Olahraga (Wamenpora) Taufik Hidayat memberikan pujian setinggi langit kepada pembalap muda Indonesia, Kiandra Ramadhipa, yang sukses menjuarai European Talent Cup Catalunya 2025 di Spanyol....
AKTUALITAS.ID – Pebalap muda Indonesia, Kiandra Ramadhipa, mencetak sejarah manis dengan meraih podium perdananya di ajang bergengsi Red Bull Rookies Cup (RBRC). Ia finis di posisi kedua pada...