Berita
Pemprov DKI Antisipasi ‘Membludaknya’ Sampah di Bantargebang
Saat ini Pemprov DKI menggalakakkan kegiatan mengurangi sampah dari sumbernya

AKTUALITAS.ID – Kepala Unit TPST Dinas Lingkungan Hidup DKI Jakarta Asep Kuswanto mengatakan, Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta berupaya mengantisipasi Tempat Pengelolaan Sampah Terpadu (TPST) Bantargebang yang diperkirakan akan mencapai daya tampung maksimalnya pada 2021.
“Antisipasi tetap jalan. Kami selalu antisipasi kok. Jadi, memang kami sedang berupaya,” ungkapnya, Rabu (31/7).
Menurutnya, Gubernur DKI Jakarta menyusun kegiatan strategis daerah (KSD) untuk Dinas Lingkungan Hidup (LH) khusus pengelolaan sampah. Dengan langkah pertama adalah pengurangan sampah dari sumbernya.
Lalu, lanjut Asep, mengoptimalisasi TPST Bantargebang dan ketiga membangun fasilitas pemusnahan sampah dalam kota atau intermediate treatment facility (ITF). Ketiga langkah itu untuk mengantisipasi penuhnya TPST Bantargebang.
Berdasarkan catatan Dinas LH DKI Jakarta, TPST Bantargebang yang berlokasi di Kota Bekasi, Jawa Barat, itu menampung sampah warga DKI sebanyak 7.400 ton sampai 8.000 ton setiap harinya. Semua sampah itu dibawa setiap hari dengan 1.200 truk.
-
OLAHRAGA01/07/2025 22:00 WIB
6 Tim Melaju ke Perempat Final Piala Dunia Antarklub, Raksasa Eropa Tumbang
-
RAGAM02/07/2025 02:00 WIB
Denny JA Luncurkan Genre Baru: “Lukisan Imajinasi Nusantara”
-
NASIONAL01/07/2025 21:30 WIB
Presiden Kunjungan ke Arab Saudi, Bahas Kampung Haji dan Isu Timur Tengah
-
RAGAM02/07/2025 12:30 WIB
Hari di Bumi Diprediksi Lebih Pendek di Juli-Agustus 2025 Akibat Rotasi Cepat
-
OLAHRAGA01/07/2025 21:00 WIB
Cep Indra Kembali ke Timnas! Garuda Siap Tampil Ganas di SEA V League 2025
-
DUNIA02/07/2025 00:01 WIB
Menlu Kuba: Netanyahu Sudah 30 Tahun Bohongi Dunia Soal Nuklir Iran
-
POLITIK02/07/2025 06:00 WIB
Puan Jelaskan Alasan DPR Belum Bahas Usulan Pemakzulan Gibran
-
JABODETABEK02/07/2025 06:30 WIB
Polisi Amankan Pria Klaim Ring 1 Istana yang Tunjukkan Senjata Api di Depok