Berita
Andi Arief: Uang Jiwasraya Disebut Mengalir ke Pak Menteri
Kerugian negara mencapai 13 triliun rupiah.
AKTUALITAS.ID – Politikus Partai Demokrat Andi Arief berkicau mengenai kasus Jiwasraya atau Jiwasrayagate.
Andi menyebut ‘maling’ dalam perkara itu mengumpulkan uang dengan janji bunga tinggi. Kemudian, dipindah ke tempat tertentu.
“Kasus jiwasrayagate ini maling kelas kampung, ngumpulin uang orang dijanjiin bunga tinggi. Uangnya dipindah ke tempat tertentu, lalu uangnya dibilang hilang karena berbagai alasan,” tulisnya melalui akun twitter @AndiArief__, Rabu (25/12).
Staf khusus era Presiden SBY ini mengungkapkan aliran duit itu sampai ke tempat menteri, berdasarkan hasil temuan Badan Pemeriksa Keuangan atau BPK.
“Kebetulan salah satu tempatnya menurut BPK ke tempat pak Menteri. Ini bukan politisasi, ini fakta,” kicaunya.
Siapa menteri yang dimaksud? Andi Arief tidak menyebutkan nama atau inisial. Dia hanya menyebutan berjenis kelamin pria.
-
Multimedia18 jam lalu
FOTO: Ridwan Kamil Gelar Pasar Rakyat Tebus Murah
-
POLITIK18 jam lalu
DKPP RI Terima 632 Aduan Terkait Etika Penyelenggara Pemilu 2024
-
Olahraga21 jam lalu
Jake Paul Tumbangkan Mike Tyson Lewat Pertarungan Seru 8 Ronde
-
Jabodetabek20 jam lalu
RDF Plant Jakarta Siap Beroperasi, Olah 2.500 Ton Sampah Per Hari
-
Olahraga23 jam lalu
KORMI Perkuat Kedudukan Olahraga Masyarakat Menuju Generasi Emas 2045
-
POLITIK22 jam lalu
Golkar Targetkan Menang 60% di Pilkada 2024, Bahlil Lahadalia Optimis
-
Nasional17 jam lalu
KPK Tetapkan Pejabat BPK sebagai Tersangka Korupsi Proyek Kereta Api
-
Nasional16 jam lalu
TNI Bantah Perwiranya Terlibat dalam Kasus Perundungan Ivan Sugianto