Berita
BMKG Prediksi Sebagian Wilayah Jakarta Diguyur Hujan Sejak Pagi
AKTUALITAS.ID – Awan mendung diprakirakan akan menutup wilayah Jakarta sepanjang hari. Dibarengi oleh hujan dengan intensitas ringan dan sedang. Dilansir dari situs resmi Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG), Kamis (18/2/2021), hujan pun mengguyur sebagian wilayah DKI sejak pagi. Yaitu di Jakarta Barat, Pusat, Utara dan Kepulauan Seribu. Sementara itu untuk siang hari nanti, seluruh […]

AKTUALITAS.ID – Awan mendung diprakirakan akan menutup wilayah Jakarta sepanjang hari. Dibarengi oleh hujan dengan intensitas ringan dan sedang.
Dilansir dari situs resmi Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG), Kamis (18/2/2021), hujan pun mengguyur sebagian wilayah DKI sejak pagi. Yaitu di Jakarta Barat, Pusat, Utara dan Kepulauan Seribu.
Sementara itu untuk siang hari nanti, seluruh wilayah Jakarta akan diguyur hujan. Sebagian wilayah pada sore atau malam hujan itu terhenti. Kecuali Jakarta Pusat, Utara dan Kepulauan Seribu.
Namun, BMKG mengeluarkan peringatan dini kepada masyarakat. Agar mewaspadai potensi hujan dan angin kencang di Jakarta Utara dan barat pagi hingga menjelang siang. Hal itu juga berpotensi terjadi di Jakarta Selatan, Timur dan barat sore jingga malam nanti.
BMKG memprakirakan, suhu hari ini akan berkisar pada 24- 27 derajat celcius. Sedangkan, kelembapan udara yang akan dirasakan sekitar 85-90 persen.
Bagi Anda yang akan beraktivitas di Luar ruangan hari ini, diimbau untuk membawa jas hujan atau payung. Sehingga aktivitas Anda tidak terganggu apabila hujan turun.
-
NASIONAL15/03/2025
Eddy Soeparno: Pemenuhan Energi Kunci Pertumbuhan Ekonomi 8%
-
NASIONAL15/03/2025
UU TNI ‘Digugat’: Kolonel Militer Pertanyakan Batasan Hak Prajurit
-
MULTIMEDIA15/03/2025
FOTO: LRT Jakarta Gelar Kompetisi Menata Hijab
-
NASIONAL15/03/2025
RUU TNI Diprotes: Ancaman Dwi Fungsi dan Militerisme Bangkit Kembali
-
POLITIK15/03/2025
Dasco Tegaskan: Isu Sri Mulyani Mundur Usai Temui Prabowo Tidak Berdasar
-
JABODETABEK15/03/2025
Cuaca Akhir Pekan di Jabodetabek Diprediksi Berawan Seharian
-
JABODETABEK15/03/2025
Trauma Mendalam: Ayah di Bekasi Tega Perkosa Putri Kandungnya Sendiri Hingga 20 Kali
-
JABODETABEK15/03/2025
KPK Tangkap 8 Pejabat di Kabupaten OKU dalam Operasi Tangkap Tangan