Berita
Infografis: 4 Alasan Prabowo Ungguli Ganjar dan Anies

AKTUALITAS.ID – Hasil survei dari Lingkaran Survei Indonesia (LSI) Denny JA mengemukakan Prabowo Subianto unggul dibandingkan Ganjar Pranowo dan Anies Baswedan sebagai calon presiden (capres) jika pemilihan presiden (pilpres) 2024.
Peneliti LSI Denny JA, Adjie Alfaraby menjelaskan, ada empat alasan Ketua Umum Partai Gerindra itu unggul dalam survei ini;
Pertama, mayoritas pemilih atau responden yang kita tanyakan menginginkan capres 2024 adalah sosok yang strong leader yang mampu tumbuhkan ekonomi
Kedua, Suara Ganjar banyak lari ke Prabowo Subianto. karena positioning dan karakter Prabowo dilihat lebih nasionalis dibanding Pak Anies
Ketiga, kemampuan Prabowo mengelola pemerintahan menjadi keunggulan. Terlebih, saat ini Prabowo Subianto menjabat sebagai Menteri Pertahanan (Menhan).
Keempat, Prabowo unggul karena dilihat sebagai tokoh sentral yang mampu diterima oleh berbagai spektrum politik. [Kiki Budi Hartawan]
-
NASIONAL02/05/2025 21:00 WIB
Presiden Prabowo: Guru adalah Pahlawan Tanpa Tanda Jasa, Pendidikan Jadi Prioritas Utama
-
OLAHRAGA02/05/2025 16:30 WIB
Bruno Fernandes Bawa MU Bungkam Athletic Club 3-0 di Semifinal Liga Europa
-
JABODETABEK02/05/2025 22:00 WIB
LBH Jakarta: Polda Metro Belum Bebaskan Demonstran Hari Buruh Meski Pemeriksaan Selesai
-
JABODETABEK02/05/2025 19:00 WIB
Penahanan Nikita Mirzani Diperpanjang 30 Hari, Polisi Tegaskan Proses Sesuai Prosedur
-
JABODETABEK02/05/2025 17:00 WIB
Pemprov DKI Segera Uji Coba Sekolah Swasta Gratis untuk Warga Tak Mampu
-
NASIONAL02/05/2025 18:00 WIB
Komisi II DPR Tegaskan Komitmen Kawal Otsus Papua Tengah
-
DUNIA02/05/2025 18:30 WIB
PM Singapura: Ancaman Resesi Serius Mengintai akibat Ketegangan Dagang Global
-
JABODETABEK02/05/2025 22:00 WIB
BPOM Bongkar Kosmetik Ilegal Senilai Rp31,7 Miliar