Menteri Luar Negeri China, Wang Yi, bertemu dengan perwakilan Taliban pada Rabu (28/7) di Tianjin dan meminta dibantu untuk melawan kelompok ekstremis Uighur di Xinjiang, East Turkestan Islamic Movement...
China menjatuhkan sanksi terhadap tujuh warga negara dan entitas Amerika Serikat pada Jumat (23/7) sebagai tanggapan atas pernyataan Negeri Paman Sam tentang memburuknya kebebasan di Hong...
China hari ini menolak rencana Badan Kesehatan Dunia (WHO) untuk tahap kedua penyelidikan tentang asal usul virus corona, yang mencakup hipotesis bahwa virus itu kemungkinan lolos...
Sebanyak 17 petugas Bandar Udara Internasional Lukou di Nanjing dinyatakan positif COVID-19 sehingga ratusan jadwal penerbangan dari dan ke Ibu Kota Provinsi Jiangsu, China, itu dibatalkan...
Sedikitnya 25 orang tewas dan lusin orang lainnya terjebak di kereta bawah tanah di China tengah. Itu terjadi akibat banjir yang dipicu jebolnya tanggul sungai dan hujan deras yang...
Amerika Serikat dan sejumlah negara sekutunya menuding China melakukan kejahatan yang meluas di dunia maya, termasuk peretasan besar-besaran terhadap sistem email Microsoft dan serangan ransomware lainnya....
China menjanjikan tambahan bantuan hingga US$3 miliar atau setara Rp43,4 triliun untuk negara miskin dan berkembang yang sedang berjuang menangani pandemi Covid-19. Presiden Xi Jinping mengumumkan langsung...
Kepala WHO menyampaikan pada Kamis, penyelidikan asal usul pandemi Covid-19 di China terhambat kurangnya data mentah hari-hari pertama penyebaran virus di negara tersebut dan mendesak China...
Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan melakukan pembicaraan telepon dengan Presiden China Xi Jinping pada Selasa (13/7). Dalam perbincangan itu, Erogan mengatakan kepada Xi Jinping bahwa Turki berharap Muslim...
Militer China mengatakan pihaknya telah mengusir kapal perang Amerika Serikat yang secara ilegal memasuki perairan dekat Kepulauan Paracel di Laut China Selatan pada Senin (12/7). Komando Militer Teater Selatan...
China menegaskan kembali bahwa pihaknya tidak akan membiarkan negara mana pun ikut campur di Taiwan. “Kami tidak akan pernah mengizinkan negara mana pun untuk ikut campur...
Taiwan melalui Dewan Urusan China Daratan membalas gertakan Presiden China, Xi Jinping, yang menyatakan tidak akan membiarkan mereka memisahkan diri dan mendirikan pemerintahan. Xi Jinping menyatakan hal itu dalam...
Pemimpin tertinggi Korea Utara, Kim Jong-un, kembali menggembar-gemborkan hubungannya dengan China saat mengucapkan selamat atas perayaan 100 tahun Partai Komunis pada Kamis (1/7). “Keberadaan Partai Buruh Korea Utara bersama Partai...
China menegaskan kembali bahwa masa depan Taiwan ada pada penyatuan kembali dengan Tiongkok. Militer China menganggap Taiwan tidak dapat bergantung pada Amerika Serikat. Juru Bicara Kementerian Pertahanan China Ren...