AKTUALITAS.ID – Layanan Kewarganegaraan dan Imigrasi Amerika Serikat (USCIS) pada Rabu mengumumkan penghentian seluruh proses imigrasi bagi warga negara Afghanistan. Langkah drastis ini diambil menyusul penembakan dua...
AKTUALITAS.ID – Pemerintah Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, tengah merampungkan pembangunan fasilitas Refuse Derived Fuel (RDF) senilai Rp4,2 miliar di Tempat Pemrosesan Akhir (TPA) Tanjungrejo, Kecamatan Jekulo. Fasilitas pengolah sampah...
AKTUALITAS.ID – Manajemen Persik Kediri resmi mengakhiri kerja sama dengan pelatih Ong Kim Swee setelah melakukan evaluasi menyeluruh terhadap performa tim. Keputusan ini diambil melalui diskusi bersama...
AKTUALITAS.ID – “Berbagai negara di Asia, Afrika, dan Amerika Latin juga memiliki suara sastra yang mampu menyeimbangkan dominasi Barat.” Di tengah dominasi wacana sastra dengan kiblat Amerika...
AKTUALITAS.ID – Kejaksaan Negeri Pelalawan, Riau melakukan eksekusi terhadap mantan Kepala Desa Bagan Limau, Parsana bersama istrinya Sanely Mandasari. Eksekusi dilakukan setelah keduanya dijatuhi vonis 4 tahun...
AKTUALITAS.ID – Film “Rush Hour 4” akhirnya benar-benar bergerak setelah Presiden Amerika Serikat Donald Trump disebut turun tangan meminta studio menghidupkan kembali waralaba komedi-laga populer tersebut. Menurut laporan Variety, Selasa (25/11/2025), film...
AKTUALITAS.ID — FIFA resmi mengumumkan prosedur pengundian akhir Piala Dunia 2026 yang akan digelar pada 5 Desember mendatang di John F. Kennedy Center for the Performing Arts,...
AKTUALITAS.ID – Kebakaran besar melanda permukiman kumuh Korail di Dhaka pada Selasa (25/11/2025) malam, menghancurkan sekitar 1.500 rumah dan membuat ribuan warga kehilangan tempat tinggal. Menurut pejabat...
AKTUALITAS.ID – Pembangunan LRT Jakarta Fase 1B terus menunjukkan progres signifikan. Hingga pekan kedua November 2025, pengerjaan proyek ini telah mencapai 80,57 persen. Direktur Proyek LRT Jakarta,...
AKTUALITAS.ID – Ketua Badan Tim Nasional (BTN) Sumardji mengungkapkan bahwa empat pemain diaspora dijadwalkan bergabung langsung dengan Timnas U-22 di Thailand untuk persiapan SEA Games 2025. Keempat...
AKTUALITAS.ID — TNI Angkatan Darat mengerahkan personel dari berbagai satuan untuk mempercepat proses evakuasi dan penanganan darurat pascabanjir besar yang melanda Sibolga, Sumatera Utara. Kepala Dinas Penerangan...
AKTUALITAS.ID – Persib Bandung membawa 23 pemain terbaiknya untuk menghadapi Lion City Sailors pada laga kelima Grup G AFC Champions League (ACL) II di Stadion Bishan, Singapura,...
AKTUALITAS.ID – Penampilan Deddy Mahendra Desta sebagai Dono dalam poster perdana film “Warkop DKI Reborn” langsung menyedot perhatian warganet. Poster yang dirilis Falcon Pictures di media sosial itu...
AKTUALITAS.ID – Presiden Amerika Serikat Donald Trump mengungkapkan bahwa ia telah menerima undangan Presiden China Xi Jinping untuk melakukan kunjungan kenegaraan ke Beijing pada April tahun depan....