Berita
Kenaikan Cukai Rokok, BPS: Ikut Berpengaruh Penjualan Produk
AKTUALITAS.ID – Badan Pusat Statistik (BPS) memprediksi kenaikan tarif cukai rokok akan ikut berpengaruh terhadap penjualan produk. Oleh karenanya, dia mengimbau kepada pihak produsen agar memasang strategi antisipasi. “Tapi penjualan tidak akan naik drastis, (produsen rokok) harus pasang strategi,” imbuh Kepala BPS, Suhariyanto, di Gedung BPS, Jakarta, Kamis (2/1/2020). Dia menyatakan kebijakan pemerintah menaikkan cukai […]
AKTUALITAS.ID – Badan Pusat Statistik (BPS) memprediksi kenaikan tarif cukai rokok akan ikut berpengaruh terhadap penjualan produk. Oleh karenanya, dia mengimbau kepada pihak produsen agar memasang strategi antisipasi.
“Tapi penjualan tidak akan naik drastis, (produsen rokok) harus pasang strategi,” imbuh Kepala BPS, Suhariyanto, di Gedung BPS, Jakarta, Kamis (2/1/2020).
Dia menyatakan kebijakan pemerintah menaikkan cukai rokok yang berlaku mulai awal 2020 akan turut memberikan dampak terhadap inflasi. Dampak kenaikan tarif cukai rokok berpotensi mengancam kenaikan inflasi Januari 2020.
“Rokok iya akan pengaruh, nanti kita lihat Februari,” katanya.
- POLITIK12 jam lalu
Bahlil: Pilkada 2024 Mirip Pilkades
- Multimedia8 jam lalu
FOTO: Festival Puisi Esai 2
- Jabodetabek20 jam lalu
Ledakan Mesin Pompa SPBU di Duren Sawit, Polisi Lakukan Penyelidikan
- Nusantara11 jam lalu
Kunjungi Kekasihnya, Prajurit TNI Dikeroyok Pemuda Mabuk
- Olahraga22 jam lalu
Indonesia Pimpin Grup B ASEAN Cup 2024 Usai Imbang Lawan Laos
- Ragam21 jam lalu
Jarang Tampil Dilayar Kaca, Kiwil Fokus Berobat untuk penyembuhan Diabetes
- Nasional11 jam lalu
Jokowi Lakukan Pertemuan dengan Taipan Mochtar Riady dan Keluarga di Solo
- Ragam17 jam lalu
Pentingnya Penggunaan Antibiotik yang Bijak untuk Cegah Resistensi