Berita
Turun Rp 2.000, Harga Emas Antam Dijual Rp 912.000/ Gram
AKTUALITAS.ID – Harga Logam mulia atau harga emas batangan PT Aneka Tambang Tbk (Antam) hari ini dijual Rp 912.000 per gram. Harga itu turun Rp 2.000 dibandingkan kemarin. Demikian dikutip dari situs perdagangan Logam Mulia Antam, Selasa (12/10/2021). Untuk harga buyback atau pembelian kembali emas Antam hari ini juga turun ke Rp 801.000. Harga buyback […]

AKTUALITAS.ID – Harga Logam mulia atau harga emas batangan PT Aneka Tambang Tbk (Antam) hari ini dijual Rp 912.000 per gram. Harga itu turun Rp 2.000 dibandingkan kemarin.
Demikian dikutip dari situs perdagangan Logam Mulia Antam, Selasa (12/10/2021).
Untuk harga buyback atau pembelian kembali emas Antam hari ini juga turun ke Rp 801.000. Harga buyback ini berarti, jika Anda ingin menjual emas, maka Antam akan membelinya dengan harga tersebut.
ADVERTISEMENT
Image parallax1
SCROLL TO RESUME CONTENT
Baca juga:
Harga Emas 3 Hari Nggak Gerak di Level Segini, Pertanda Apa Nih?
Harga emas batangan tersebut sudah termasuk PPh 22 sebesar 0,9%. Bila ingin mendapatkan potongan pajak lebih rendah, yaitu sebesar 0,45% maka bawa NPWP saat transaksi.
Berikut rincian harga emas batangan hari ini:
Emas batangan 1 gram Rp 912.000
Emas batangan 5 gram Rp 4.335.000
Emas batangan 10 gram Rp 8.615.000
Emas batangan 25 gram Rp 21.412.000
Emas batangan 50 gram Rp 42.745.000
Emas batangan 100 gram Rp 85.412.000
Emas batangan 250 gram Rp 213.265.000
Emas batangan 500 gram Rp 426.320.000
-
FOTO23/04/2025 16:00 WIB
FOTO: Bakti Sosial IBI Sambut Hari Pekan Imunisasi Dunia
-
JABODETABEK23/04/2025 17:00 WIB
Satu Juta Lebih Bayi Diimunisasi Serentak: Kolaborasi Hebat IBI dan Dinkes Wujudkan Generasi Emas 2045
-
JABODETABEK23/04/2025 15:30 WIB
Tawuran Pelajar Pecah di Kampung Melayu Jaktim, 20 Orang Digelandang Polisi
-
POLITIK23/04/2025 15:00 WIB
PAN Nilai Arahan Presiden Prabowo Merapatkan Barisan Menteri Adalah Hal Lazim dan Positif
-
NASIONAL23/04/2025 13:00 WIB
Skandal CSR Triliunan: KPK Siap Umumkan Tersangka dari Komisi XI DPR
-
DUNIA23/04/2025 14:00 WIB
Tiga Bulan Berkuasa, Trump Guncang Fondasi Demokrasi Amerika Serikat
-
JABODETABEK23/04/2025 14:30 WIB
Pengendara Wanita Ditembak Usai Coba Kabur dari Komplotan Begal di Jakbar
-
OLAHRAGA24/04/2025 00:01 WIB
JIS Siap Gelar Laga Kandang Persija Jakarta di Liga 1 pada Mei 2025