Connect with us

Berita

BMKG: Maluku Barat Daya Digancung Gempa 5,2 M

AKTUALITAS.ID – Gempa bumi magnitudo (M) 5,2 mengguncang Kabupaten Maluku Barat Daya, Provinsi Maluku. Gempa ini tidak berpotensi menimbulkan gelombang tsunami. “Tidak berpotensi tsunami,” tulis Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) di situs resminya, Selasa (22/9/2020). Gempa dilaporkan terjadi pada pukul 08.19 WIB hari ini. Koordinat gempa 6.87 Lintang Selatan (LS) – 129.45 Bujur Timur […]

Aktualitas.id -

AKTUALITAS.ID – Gempa bumi magnitudo (M) 5,2 mengguncang Kabupaten Maluku Barat Daya, Provinsi Maluku. Gempa ini tidak berpotensi menimbulkan gelombang tsunami.

“Tidak berpotensi tsunami,” tulis Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) di situs resminya, Selasa (22/9/2020).

Gempa dilaporkan terjadi pada pukul 08.19 WIB hari ini. Koordinat gempa 6.87 Lintang Selatan (LS) – 129.45 Bujur Timur (BT) atau 232 km timur laut dari Maluku Barat Daya.

“Kedalaman 141 Km,” tulis BMKG.

TRENDING