MULTIMEDIA
FOTO: LSI Denny JA: MBG Top No 1 di 100 Hari Pemerintahan Prabowo-Gibran

AKTUALITAS.ID – Peneliti senior LSI Denny JA, Ardian Sopa (kanan) didampingi moderator Rully Akbar memaparkan hasil temuan dan survei nasional bertema “100 Hari Prabowo – Gibran: Rangking yang Positif dan Negatif” saat jumpa pers di Jakarta, Jumat (24/1/2024). LSI Denny JA menyebut program Makan Bergizi Gratis yang menelan dana triliunan rupiah menjadi program unggulan pertama pemerintahan Prabowo-Gibran. Namun adanya berbagai kendala menjadikan program ini kurang pesona. Di antaranya Makan Bergizi Gratis belum merata. Namun dari 100 Hari Pemerintahan Prabowo-Gibran, LSI menilai roda pemerintahan masih on the track.
-
MULTIMEDIA11/03/2025
FOTO: Indahnya Toleransi, Vihara ini Sediakan Takjil bagi Umat Muslim
-
MULTIMEDIA11/03/2025
FOTO: Raker Komisi I DPR Bahas RUU TNI
-
NASIONAL12/03/2025
Prabowo Umumkan THR ASN, PPPK, TNI-Polri, Hakim, dan Pensiunan Cair 17 Maret 2025
-
JABODETABEK12/03/2025
Pemkot Jaktim Kerja Cepat, 500 Personel Dikerahkan Bersihkan Sisa Banjir
-
MULTIMEDIA12/03/2025
FOTO: Masjid Segitiga Karya Mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil
-
RAGAM11/03/2025
Rilis Trailer “Rumah Untuk Alie”, Film Menyentuh tentang Perjuangan dan Harapan
-
MULTIMEDIA11/03/2025
FOTO: Pertemuan Ketua MPR dengan Sekjen Partai Komunis Vietnam
-
NASIONAL12/03/2025
Kawendra: Tak Perlu Panja, Kami Percaya Penegakan Hukum di Era Prabowo