Berita
Gubernur Pastikan Pasokan Sayur Mayur Aman Selama PSBB di Palembang-Prabumulih
AKTUALITAS.ID – Gubernur Sumsel Herman Deru memastikan selama pemberlakuan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di Kota Palembang dan Prabumulih pasokan sayur mayur tetap terkendali. “Kita pastikan bahwa pasokan sayur aman, karena kita sudah koordinasikan agar truk-truk pengangkut sayur tetap bisa masuk Pasar Induk Jakabaring selama PSBB,” ujarnya Kamis (21/5/2020). Dalam kesempatan tersebut, Herman bersaman Pangdam […]
AKTUALITAS.ID – Gubernur Sumsel Herman Deru memastikan selama pemberlakuan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di Kota Palembang dan Prabumulih pasokan sayur mayur tetap terkendali.
“Kita pastikan bahwa pasokan sayur aman, karena kita sudah koordinasikan agar truk-truk pengangkut sayur tetap bisa masuk Pasar Induk Jakabaring selama PSBB,” ujarnya Kamis (21/5/2020).
Dalam kesempatan tersebut, Herman bersaman Pangdam ll/Sriwijaya Mayjen TNI Irwan, dan Kapolda Sumsel Irjen Pol Eko Indra Heri dan Bupati Lahat Cik Ujang, meninjau Posko Penanganan Covid-19 Kota Pagaralam sekaligus menyerahkan secara simbolis bantuan Alat Pelindung Diri (APD) untuk cegah tangkal covid-19 kepada Kabupaten/Kota.
Lanjutnya, HD juga mengapresiasi kinerja Gugus Tugas Penanggulangan Covid 19 Pagaralam yang mampu mempertahankan Kota Pagaralam Zero Covid hingga saat ini.
“Saya sangat mengapresiasi, saya minta hal ini dapat dipertahankan,” tandasnya.
-
FOTO30/01/2026 20:18 WIBFOTO: Presiden Prabowo Lantik Dewan Energi Nasional di Istana Negara
-
DUNIA30/01/2026 19:00 WIBTeheran Siap Respons Agresi AS dengan Serangan ke Tel Aviv
-
NASIONAL30/01/2026 18:00 WIBGugatan Mahasiswa soal Abolisi dan Amnesti Ditolak MK
-
RAGAM30/01/2026 15:30 WIBTim Aerobatik TNI AU Bakal Tampil di Singapura Air Show 2026
-
POLITIK30/01/2026 17:00 WIBTolak Fraksi Gabungan, Said Abdullah Usul Partai Wajib Punya Minimal 21 Kursi di DPR
-
NUSANTARA30/01/2026 19:30 WIBBuntut Ratusan Siswa SMAN 2 Kudus Keracunan, Pemprov Jateng Evaluasi Total Program MBG
-
JABODETABEK30/01/2026 20:30 WIBPascabanjir Jakarta, Dinkes DKI Waspadai Penyakit Menular
-
NASIONAL30/01/2026 23:00 WIBVonis Berbeda untuk 25 Terdakwa Kasus Demo Agustus

















