Berita
Naik Rp2.000, Emas Antam Dibanderol Rp948.000 per Gram
AKTUALITAS.ID – Harga emas Antam naik Rp2.000 per gram menjadi Rp948.000 per gram. Harga buyback emas juga naik Rp3.000 per gram ke posisi Rp829.000 per gram. Harga buyback artinya, saat menjualnya kembali ke Antam maka konsumen akan dipatok harga sebesar itu. Hingga pukul 07.50 WIB, mayoritas ukuran emas Antam masih tersedia. Antam saat ini menjual […]
AKTUALITAS.ID – Harga emas Antam naik Rp2.000 per gram menjadi Rp948.000 per gram. Harga buyback emas juga naik Rp3.000 per gram ke posisi Rp829.000 per gram.
Harga buyback artinya, saat menjualnya kembali ke Antam maka konsumen akan dipatok harga sebesar itu. Hingga pukul 07.50 WIB, mayoritas ukuran emas Antam masih tersedia.
Antam saat ini menjual emas berukuran mulai 0,5 gram hingga 1.000 gram. Selain itu, Antam juga menyediakan emas dalam bentuk lain, seperti koin dinar, dirham maupun emas koleksi lainnya.
Adapun harga emas Antam bercorak batik ukuran 20 gram dijual Rp 19.020.000. Sementara ukuran 10 gram ditetapkan Rp 9.830.000.
Harga emas Antam sudah termasuk PPh 22 sebesar 0,9 persen. Namun jika bisa menyertakan Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) dapat memperoleh potongan pajak lebih rendah (0,45 persen).
Daftar Harga Emas
Pecahan 0,5 gram Rp 524.000
Pecahan 1 gram Rp 948.000
Pecahan 5 gram Rp 4.515.000
Pecahan 10 gram Rp 8.975.000
Pecahan 25 gram Rp 22.312.000
Pecahan 50 gram Rp 44.545.000
Pecahan 100 gram Rp 89.012.000
Pecahan 250 gram Rp 222.265.000
Pecahan 500 gram Rp 444.320.000
Pecahan 1.000 gram Rp 888.600.000.
-
Ragam20 jam lalu
Gangguan Tidur Tingkatkan Risiko Demensia pada Lansia
-
Multimedia13 jam lalu
FOTO: DKPP Lantik 228 TPD untuk Pilkada 2024
-
Nusantara19 jam lalu
Gelar Jumat Berkah, Peggi Pattipi Ajak Masyarakat Mimika Tingkatkan Kepedulian
-
POLITIK17 jam lalu
Bahlil: Partai Golkar Siap Sambut Kehadiran Jokowi
-
POLITIK11 jam lalu
BSSN: Serangan Ransomware Jadi Ancaman Utama dalam Pilkada 2024
-
Ragam21 jam lalu
LISA BLACKPINK Siap Temui Penggemar di Fan Concert Jakarta 15 November
-
Nasional16 jam lalu
KPK Bantah Isu Anies Baswedan Jadi Tersangka Formula E
-
EkBis24 jam lalu
Rupiah Menguat 106 Poin terhadap Dolar AS di Perdagangan Jumat Pagi