Stok pangan Afghanistan suplai dari PBB dikabarkan semakin menipis September ini. Keadaan ini disebut Afghanistan terancam kelaparan setelah dikuasai Taliban. Kepala Badan Kemanusiaan PBB di Afghanistan...
Taliban mengepung satu-satunya provinsi tersisa yang menentang kekuasaannya, kata seorang pemimpin senior kemarin, seraya menyerukan pemberontak untuk merundingkan penyelesaian dengan kelompok itu. Sejak jatuhnya Kabul pada...
AKTUALITAS.ID – Kepala Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri Inspektur Jenderal Martinus Hukom melihat ada tiga kemungkinan yang perlu disikapi dan diantisipasi dari dampak kemenangan kelompok...
Presiden Amerika Serikat Joe Biden resmi mengakhiri perang terpanjang AS selama hampir 20 tahun pada Selasa (31/8/2021), sehari setelah pasukan terakhir tentara AS meninggalkan Afghanistan. “Perang...
Kelompok teroris ISIS-Khorasan (ISIS-K) mengaku bertanggung jawab atas serangan roket di Bandara Kabul, Afghanistan pada Senin (30/8/2021). “Pasukan kami menargetkan Bandara Kabul dengan enam roket,” demikian...
Taliban mengaku tengah mempersiapkan kabinet pemerintahan baru Afghanistan dalam satu atau dua pekan ke depan, yang diharapkan dapat memulihkan ekonomi negara. Salah satu Juru Bicara Taliban,...
Turki siap membantu Afghanistan pulih dari konflik dan perselisihan selama bertahun-tahun jika negara itu menjaga persatuan dan solidaritas. Presiden Recep Tayyip Erdogan mengatakan, Turki siap memberikan...
Presiden Amerika Serikat Joe Biden mengatakan serangan teroris kemungkinan besar akan kembali terjadi di Bandara Kabul, Afghanistan dalam 24-36 jam ke depan. Kedutaan Besar Amerika Serikat...
Pemimpin tertinggi Iran Ali Khamenei, pada Sabtu (28/8) menyalahkan AS atas konflik yang saat ini terjadi di Afghanistan. Khamenei mengatakan, pemerintahan Presiden AS Joe Biden tidak...
Malaysia mencari bantuan dari badan keamanan luar negeri untuk mengkonfirmasi laporan media bahwa dua warga negaranya telah ditangkap oleh Taliban di Afghanistan karena dugaan keterlibatan mereka...
Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) mendesak masyarakat internasional membawa para pelaku pengeboman bandara Kabul, Afghanistan, ke pengadilan. “Anggota Dewan Keamanan menggarisbawahi perlunya meminta pertanggungjawaban pelaku, penyelenggara,...
Pasukan Taliban akan memperketat pengamanan dan menambah pasukan untuk menangani kerumunan di gerbang bandara Kabul, Afghanistan, seperti disampaikan diplomat NATO. NATO meminta Taliban untuk memperjelas pendirian...
Presiden Amerika Serikat Joe Biden memerintahkan komandan militer AS agar mengembangkan rencana operasional untuk menyerang aset, kepemimpinan, dan fasilitas ISIS-K. Hal ini disampaikan Biden merespons ISIS-K...
Kelompok teroris ISIS mengaku bertanggung jawab atas serangan bom bunuh diri di Bandara Kabul, Afghanistan, Kamis (26/8/2021). “Pengebom hari ini mampu menembus semua benteng keamanan dan...