Berita
Pekan Depan, Tangsel Siap Buka Pembelajaran Tatap Muka di Sekolah
AKTUALITAS.ID – Pemerintah Kota Tangerang Selatan bersiap diri untuk membuka pembelajaran tatap muka. Rencananya, akan dimulai pekan depan. “Pelaksanaan PTM di Kota Tangerang Selatan siap dilakukan pada pekan depan,” kata Wakil Walikota Tangerang Selatan Pilar Saga Ihsan dalam keterangannya, Minggu (28/8/2021). Pilar menambahkan, sejauh ini tingkat vaksinasi terhadap tenaga pendidik di Tangerang Selatan sudah mencapai […]

AKTUALITAS.ID – Pemerintah Kota Tangerang Selatan bersiap diri untuk membuka pembelajaran tatap muka. Rencananya, akan dimulai pekan depan.
“Pelaksanaan PTM di Kota Tangerang Selatan siap dilakukan pada pekan depan,” kata Wakil Walikota Tangerang Selatan Pilar Saga Ihsan dalam keterangannya, Minggu (28/8/2021).
Pilar menambahkan, sejauh ini tingkat vaksinasi terhadap tenaga pendidik di Tangerang Selatan sudah mencapai 100 persen. Sementara untuk siswa, proses vaksinasi masih terus berjalan.
Pemkot Tangsel terus memastikan kesiapan sekolah untuk menggelar pembelajaran tatap muka, termasuk penerapan protokol kesehatan terhadap tenaga pendidik dan siswa.
Kota Tangerang Selatan kini berstatus PPKM level 3. “Pemerintah mengizinkan daerah dengan status PPKM level 3 untuk menggelar Pembelajaran Tatap Muka secara terbatas per 30 Agustus mendatang,” katanya.
-
POLITIK15/04/2025 19:00 WIB
DPR: Pendirian Pangkalan Militer Asing Langgar Konstitusi dan Prinsip Politik Luar Negeri
-
FOTO15/04/2025 20:59 WIB
FOTO:Â Peringatan HUT ke-17 Bawaslu
-
NASIONAL15/04/2025 22:00 WIB
Geledah Rumah Hakim Djuyamto, Kejagung Hanya Temukan 3 Handphone
-
JABODETABEK15/04/2025 20:00 WIB
Akhir April, Transjabodetabek Blok M–Alam Sutera Siap Diluncurkan
-
OTOTEK15/04/2025 14:30 WIB
eSIM Resmi Diterapkan di Indonesia, Cek Ponsel Anda Apakah Sudah Mendukung
-
EKBIS16/04/2025 10:30 WIB
Was-Was Data China, Rupiah Melemah ke Level Rp 16.825 per Dolar AS
-
FOTO15/04/2025 21:38 WIB
FOTO: KWP Gelar Halal Bihalal 2025 Bersama DPR
-
NASIONAL15/04/2025 17:30 WIB
Ini Penjelasan Polda Metro Jaya Soal Berkas Kasus Firli Bahuri