Berita
Tim 9 Golkar: Dalam Waktu Dekat Jokowi Bakal Reshuffle Kabinet
AKTUALITAS.ID – Koordinator Tim Sembilan Partai Golkar, Cyrillus Kerong memprediksi dalam waktu dekat Joko Widodo alias Jokowi akan melakukan perombakan komposisi anggota kabinetnya. Bahkan, prediksi dia, paling lambat setelah Idul Fitri tahun ini. “Jangan-jangan sebelum puasa atau setelah lebaran reshuffle,” kata dia, di Kantornya, Jakarta, Jumat (14/2/2020). Tak tanggung-tanggung, Cyrillus memprediksi ada sekitar sembilan menteri […]

AKTUALITAS.ID – Koordinator Tim Sembilan Partai Golkar, Cyrillus Kerong memprediksi dalam waktu dekat Joko Widodo alias Jokowi akan melakukan perombakan komposisi anggota kabinetnya. Bahkan, prediksi dia, paling lambat setelah Idul Fitri tahun ini.
“Jangan-jangan sebelum puasa atau setelah lebaran reshuffle,” kata dia, di Kantornya, Jakarta, Jumat (14/2/2020).
Tak tanggung-tanggung, Cyrillus memprediksi ada sekitar sembilan menteri yang akan digeser Jokowi dari kabinet Indonesia Maju.
“Saya kira-kira ada 5-9 Menteri yang di-reshuffle,” ungkapnya.
Dalam pandangan dia, alasan mendasar di balik reshuffle, yakni adanya sejumlah menteri yang belum menunjukkan performa bagus di 100 hari Pemerintah.
“Karena 100 hari ini. Ada menteri yang saya tanya, mana blue printnya, (tanggapannya) ‘jangan tanya saya’,” jelas Cyrillus.
“Ada Menteri yang sudah 100 hari cuma bisa buat logo. Enggak enak kalau ngomong. Jadi kita prihatin,” tandasnya.
-
EKBIS01/05/2025 09:30 WIB
Harga Emas di Pegadaian Bergerak Tipis di Hari Buruh
-
EKBIS01/05/2025 07:30 WIB
Harga BBM di Seluruh SPBU Kompak Turun Mulai 1 Mei 2025, Cek Rinciannya di Sini
-
POLITIK01/05/2025 07:00 WIB
Usai May Day, DPR Akan Bahas RUU PPRT sebagai “Kado” untuk Pekerja
-
JABODETABEK01/05/2025 06:30 WIB
Gagalkan Aksi Tawuran: TNI Ringkus 2 Pemuda Bersenjata Tajam di Depok
-
JABODETABEK01/05/2025 00:01 WIB
Pemprov DKI: SPMB 2025 Siap Gantikan PPDB, Sistem Lebih Fleksibel
-
OTOTEK01/05/2025 12:30 WIB
Facebook Rilis Aplikasi ‘Meta AI’, Siap Tantang Google dan ChatGPT
-
OASE01/05/2025 05:00 WIB
Inilah Jumlah Pasti Haji dan Umrah yang Dilakukan Rasulullah SAW
-
EKBIS01/05/2025 08:30 WIB
Zona Merah di Hari Buruh: Harga Bitcoin dan Kripto Top Kompak Terkoreksi