Berita
Akibat Jaringan Internal Bermasalah, Twitter Sempat ‘Down’ di Asia
Twitter Inc menyatakan bahwa layanan di beberapa negara Asia sempat terkendala masalah di jaringan internal mereka sehingga sempat tidak bisa digunakan. Meski demikian, platform mikroblog tersebut tidak menjelaskan lebih lanjut mengenai layanan yang tak bisa diakses pada Rabu (28/10/2020) malam. Reuters mengutip data dari situs DownDetector.com, saat puncak gangguan, terdapat hampir 3.000 laporan ke situs […]
Twitter Inc menyatakan bahwa layanan di beberapa negara Asia sempat terkendala masalah di jaringan internal mereka sehingga sempat tidak bisa digunakan.
Meski demikian, platform mikroblog tersebut tidak menjelaskan lebih lanjut mengenai layanan yang tak bisa diakses pada Rabu (28/10/2020) malam.
Reuters mengutip data dari situs DownDetector.com, saat puncak gangguan, terdapat hampir 3.000 laporan ke situs tersebut soal Twitter. Laporan tersebut kebanyakan berasal dari Thailand, India, dan Malaysia.
Di Indonesia, pada Rabu malam, lini masa tidak bisa diperbarui dan Twitter tidak bisa digunakan untuk mencuit. Gangguan juga terjadi pada fitur pesan langsung, direct message dan profil.
Mengutip data dari DownDetector, gangguan Twitter di Indonesia terjadi antara lain di Pulau Jawa dan Sumatera.
-
FOTO30/01/2026 20:18 WIBFOTO: Presiden Prabowo Lantik Dewan Energi Nasional di Istana Negara
-
DUNIA30/01/2026 07:30 WIBGarda Revolusi Iran Ditetapkan Sebagai Organisasi Teroris
-
NASIONAL30/01/2026 05:30 WIBGuna Jamin Objektivitas, Kapolresta Sleman di Nonaktifkan
-
NUSANTARA30/01/2026 11:00 WIBSiswa SMA 2 Kudus Diduga Keracunan MBG Masih Jalani Rawat Inap
-
POLITIK30/01/2026 12:45 WIBTrump Ancam Iran, Senator RI Ingatkan Indonesia Jaga Politik Bebas Aktif
-
OASE30/01/2026 05:00 WIBBatas Keharaman Jual Beli Menjelang Shalat Jumat
-
POLITIK30/01/2026 14:00 WIBKetua Komisi II DPR Tak Sepakat Usulan Ambang Batas Parlemen Dihapus
-
EKBIS30/01/2026 13:00 WIBDirut BEI Mengundurkan Diri

















