Berita
Lewat Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali, 186 WN Australia Tinggalkan Indonesia
Sebanyak 186 Warga Negara Asing (WNA) asal Australia yang tinggal di Bali kembali ke negaranya menggunakan pesawat carter Qantas Airways pukul 15.00 WITA, Rabu (18/9). “Iya benar repatriasi. 186 (warga Australia),” kata Stakeholder Relation Manager PT Angkasa Pura I (Persero) Kantor Cabang Bandar Udara Internasional I Gusti Ngurah Rai Bali, Taufan Yudhistira saat dihubungi, Rabu […]

Sebanyak 186 Warga Negara Asing (WNA) asal Australia yang tinggal di Bali kembali ke negaranya menggunakan pesawat carter Qantas Airways pukul 15.00 WITA, Rabu (18/9).
“Iya benar repatriasi. 186 (warga Australia),” kata Stakeholder Relation Manager PT Angkasa Pura I (Persero) Kantor Cabang Bandar Udara Internasional I Gusti Ngurah Rai Bali, Taufan Yudhistira saat dihubungi, Rabu (18/8).
Ia menerangkan, untuk penumpang wajib melewati pintu pemeriksaan dokumen yaitu surat kesehatan negatif Covid-19 yakni PCR dan cek suhu tubuh.
Apabila surat dokumen perjalanan dinyatakan lengkap maka penumpang dapat menunggu di ruang tunggu untuk masuk ke dalam pesawat.
“Dari Pemerintah Australia kerjasama dengan Qantas untuk menjemput warganya yang ada di Indonesia,” ujar Taufan.
-
EKBIS12/03/2025
Hadapi Krisis Pangan Global, Pemerintah Pastikan Produksi Beras Nasional Surplus
-
NASIONAL13/03/2025
Kontroversi Amplop Cokelat di Rapat Pertamina: Anggota DPR Tegaskan Itu Hanya SPPD
-
RAGAM12/03/2025
Raffi Ahmad Prihatin dengan Kondisi Wendy Cagur
-
OASE13/03/2025
Rahasia Asmaul Husna: Keistimewaan Nama-Nama Allah yang Membawa Berkah
-
MULTIMEDIA12/03/2025
FOTO:Â Komisi V Setujui Anggaran Tambahan Kemendes dari Hibah Luar Negeri
-
JABODETABEK12/03/2025
Pemprov DKI Jakarta Naikkan Jumlah Penerima KJP Plus Jadi 705.000 Siswa
-
JABODETABEK12/03/2025
Empat Anggota Polda Metro Jaya Dipecat, Kapolda Tegaskan Penegakan Disiplin
-
RAGAM12/03/2025
Singapura Sambut 2,49 Juta Wisatawan Indonesia pada 2024, Terbesar di Asia Tenggara