Berita
Soal Menang Satu Putaran, Anies: Jangan-Jangan Mau Direkayasa

AKTUALITAS.ID – Calon Presiden nomor urut 1, Anies Baswedan mengatakan, keputusan untuk menentukan kemenangan di pilpres 2024 ada di tangan rakyat. Hal tersebut menanggapi pernyataan Sekjen Partai Gerindra Ahmad Muzani soal kemenangan Prabowo-Gibran satu putaran dalam Pemilu 2024
“Rakyatlah yang menentukan apakah satu calon dapat suara berapa persen. Kalau elite yang menentukan nanti dilakukan rekayasa untuk tercapai angka yang diharapkan elite,” ujar Anies di Ambon, Senin (15/1/2024).
Sebelumnya, Sekjen Partai Gerindra Ahmad Muzani meminta kepada setiap kader dan relawan untuk bekerja keras agar Prabowo-Gibran bisa menang satu putaran.
Dia mengingatkan kewenangan untuk memilih dan menentukan kemenangan paslon adalah milik rakyat, bukan orang-orang yang memiliki kuasa.
“Jangan-jangan ini indikasi mau ada direkayasa, jangan sampai. Biarkan rakyat saja yang menentukan. Mau mendukung siapa, mau satu putaran, mau dua putaran, itu adalah kehendak rakyat bukan kemauan elite,” ujar Anies, menekankan. [Juniar Arbianto/Ari Wibowo]
-
NASIONAL21/04/2025 06:00 WIB
Praktisi Hukum Nilai YCLT Tak Mampu Buktikan Dampak Tidak Dicopotnya Menteri Yandri Susanto
-
EKBIS21/04/2025 09:30 WIB
IHSG Buka Pekan di Zona Hijau! Sentimen Domestik dan Global Jadi Penggerak
-
NASIONAL21/04/2025 10:00 WIB
Perpres Kantor Komunikasi Presiden Digugat ke MA: Ada Apa dengan Kewenangan PCO?
-
DUNIA21/04/2025 15:45 WIB
Dunia Berduka: Paus Fransiskus Wafat di Usia 88 Tahun
-
EKBIS21/04/2025 08:30 WIB
Senin Bahagia! Harga BBM Kompak Turun di Seluruh SPBU RI
-
RAGAM21/04/2025 16:00 WIB
Wisata Sejarah ke Petirtaan Watugede, Sisa Kemegahan Kerajaan Singosari
-
EKBIS21/04/2025 16:30 WIB
Koperasi Desa Merah Putih, Strategi Baru Bangkitkan Ekonomi Indonesia
-
NUSANTARA21/04/2025 12:30 WIB
Warga Desa Maba Sangaji Dituntut Usai Hentikan Operasional Tambang Nikel PT Position