EKBIS
Harga Emas Antam Turun Rp 1.000, Jadi Rp 1.606.000 Per Gram di Hari Kamis

AKTUALITAS.ID – Harga emas batangan bersertifikat Antam, keluaran Logam Mulia PT Aneka Tambang Tbk (ANTM), mengalami penurunan pada Kamis, (30/1/2025).
Berdasarkan informasi dari situs resmi Logam Mulia, harga pecahan satu gram emas Antam kini berada di angka Rp 1.606.000, turun Rp 1.000 dibandingkan harga pada Rabu, 29 Januari, yang tercatat Rp 1.607.000 per gram.
Begitu juga dengan harga buyback emas Antam, yang kini berada pada level Rp 1.456.000 per gram, menurun sebesar Rp 1.000 dibandingkan harga buyback sebelumnya yang mencapai Rp 1.457.000 per gram.
Berikut adalah rincian harga emas batangan Antam dalam berbagai pecahan per Kamis (30/1), yang belum termasuk pajak:
- 0,5 gram: Rp 853.000
- 1 gram: Rp 1.606.000
- 5 gram: Rp 7.834.000
- 10 gram: Rp 15.590.000
- 25 gram: Rp 38.812.000
- 50 gram: Rp 77.505.000
- 100 gram: Rp 154.890.000
- 250 gram: Rp 386.837.000
- 500 gram: Rp 773.375.000
- 1.000 gram: Rp 1.546.600.000
Logam Mulia Antam menawarkan emas dan perak batangan dalam berbagai ukuran, mulai dari 1 gram hingga 500 gram. (Damar Ramadhan)
-
MULTIMEDIA11/03/2025
FOTO: Indahnya Toleransi, Vihara ini Sediakan Takjil bagi Umat Muslim
-
MULTIMEDIA11/03/2025
FOTO: Raker Komisi I DPR Bahas RUU TNI
-
JABODETABEK12/03/2025
Pemkot Jaktim Kerja Cepat, 500 Personel Dikerahkan Bersihkan Sisa Banjir
-
NASIONAL12/03/2025
Prabowo Umumkan THR ASN, PPPK, TNI-Polri, Hakim, dan Pensiunan Cair 17 Maret 2025
-
MULTIMEDIA11/03/2025
FOTO: Pertemuan Ketua MPR dengan Sekjen Partai Komunis Vietnam
-
NASIONAL12/03/2025
Kawendra: Tak Perlu Panja, Kami Percaya Penegakan Hukum di Era Prabowo
-
MULTIMEDIA12/03/2025
FOTO: Masjid Segitiga Karya Mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil
-
NASIONAL11/03/2025
Menaker Yassierli Siap Perjuangkan THR Eks Karyawan Sritex sebelum Lebaran