Berita
Antisipasi Banjir, Korps Baret Merah Bersihkan Aliran Sungai Ciliwung
AKTUALITAS.ID – Mengantisipasi datangnya banjir dimusim penghujan ini, Komando Pasukan Khusus bersama tim kebersihan pasukan orange Kelurahan Cijantung melakukan kerja bakti membersihkan pinggiran Sungai Ciliwung di Wilayah Cijantung, Jakarta Timur, Kamis (7/12), lalu.
Pembersihan aliran sungai dan perumahan di lingkungan RW 05 Kelurahan Cijantung ini dimulai sejak pukul 08.00 WIB yang sebelumnya berkumpul di Lapangan Bulu Tangkis RT 3 RW 5 (Lebak Empang) untuk apel kesiapan personil.
Sedikitnya puluhan prajurit Kopassus diterjunkan untuk mengantisipasi banjir dengan membersihkan sungai dengan menggunakan alat seadanya.
Sampah-sampah yang terkumpul dikeluarkan dan dibuang ke tempat sampah, sementara tumbuhan yang menutupi aliran sungai dicabut agar air dapat mengalir dengan baik.
Dengan membersihkan sungai dapat membantu mengurangi risiko terjadinya banjir, selain itu dengan membersihkan sungai juga membawa manfaat untuk ekosistem sungai. (RAFI)
-
JABODETABEK29/01/2026 15:30 WIBWaspada Hujan Panjang, Pemprov DKI Putuskan PJJ dan WFH Lanjut hingga 1 Februari
-
DUNIA29/01/2026 15:00 WIBAS Dorong Pelucutan Senjata Hamas Lewat Iuran Internasional Dewan Perdamaian
-
RIAU29/01/2026 16:00 WIBKomitmen Menjaga Marwah Institusi, Kapolda Riau Pimpin PTDH 12 Personel Pelanggaran Berat
-
NASIONAL29/01/2026 14:00 WIBBMKG Bantah OMC Picu Banjir Besar
-
DUNIA29/01/2026 19:00 WIBGagal Lakukan Perundingan, Trump Pertimbangkan Serangan Baru ke Iran
-
RIAU29/01/2026 20:00 WIBLima Ajang Wisata Riau Masuk Karisma Event Nusantara 2026
-
OTOTEK29/01/2026 14:30 WIBJudi Online Masih Menggila, PPATK Catat Transaksi Rp286 Triliun
-
NASIONAL29/01/2026 18:30 WIBKRI Prabu Siliwangi-321 Lakukan Uji Tembak Meriam 127 MM

















