Berita
FOTO: Melihat Konservasi Salak Condet, Maskot Jakarta yang Kini Semakin Langka

Pemprov DKI Jakarta berharap Cagar Buah Condet menjadi destinasi wisata dan juga sebagai tempat edukasi
AKTUALITAS.ID – Pekerja menunjukan bibit pohon salak di kawasa Kebun Cagar Buah Condet (KCBC) Kelurahan Balekambang, Condet, Kramat Jati, Jakarta Timur, Selasa (4/6/2024). Pemprov DKI Jakarta membangun Kebun Cagar Buah Condet (KCBC) seluas luas 3,7 hektare ditanah yang merupakan sisa lahan perkebunan milik warga asli Condet yang diserahkan kepada Pemprov DKI Jakarta untuk dijadikan kawasan konservasi buah berkulit sisik itu.
Pemprov DKI sendiri kini fokus untuk optimalisasi lahan yang ada agar bisa dimanfaatkan sebaik mungkin dalam pelestarian sang maskot Jakarta, berharap Cagar Buah Condet menjadi destinasi wisata dan juga sebagai tempat edukasi bagi masyarakat mengenai buah sejarah itu.
Tujuannya jelas agar tunas-tunas bangsa generasi penerus di kawasan Condet khususnya dan Jakarta pada umumnya tidak hanya mendengar kejayaan Salak Condet hanya melalui cerita dongeng pengantar sebelum tidur. [Agus Priatna]
-
NUSANTARA24/04/2025 15:30 WIB
Mantan Kepala BPN Kolaka Diduga Gelapkan Dua Sertifikat Tanah Warisan Ahli Waris
-
EKBIS24/04/2025 09:45 WIB
Rupiah ‘Lemes’ di Pembukaan 24 April 2025, Dolar AS Masih Sulit Ditaklukkan
-
EKBIS24/04/2025 09:15 WIB
Pembukaan Pasar 24 April 2025: IHSG Melejit Kuat, Lanjutkan Reli Ditopang Optimisme Pasar
-
EKBIS24/04/2025 08:30 WIB
Harga BBM Terbaru 24 April 2025: Mayoritas SPBU Tahan Harga, Cek Daftar Lengkap di Sini
-
OASE24/04/2025 05:00 WIB
Alasan Mengapa ‘Induk Alquran’ Duduk Manis di Awal Mushaf
-
JABODETABEK24/04/2025 05:30 WIB
Cuaca Jakarta 24 April: Ada Kejutan Hujan di Tengah Hari?
-
POLITIK24/04/2025 12:00 WIB
Cak Imin Tegaskan Perintah Prabowo “Rapatkan Barisan” Bukan untuk Pilpres 2029
-
NUSANTARA24/04/2025 12:30 WIB
Gunung Gede-Pangrango Buka Lagi, Tapi Ada Zona Terlarang untuk Pendaki